Sebanyak 76 Hewan Kurban, di Salurkan Polresta Sidoarjo kepada Masyarakat

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 17 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing ketika menyerahkan hewan kurban kepada masyarakat.

Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing ketika menyerahkan hewan kurban kepada masyarakat.

JATIMRAYA.COM – Polresta Sidoarjo melaksanakan penyembelihan dan penyaluran hewan kurban Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriyah tahun 2024 kepada masyarakat, Senin (17/6/2024) di Mako Polresta Sidoarjo.

Pada Idul Adha kali ini, ada sebanyak 21 ekor sapi dan 55 ekor kambing yang dikumpulkan Polresta Sidoarjo. Penyembelihan dan penyaluran hewan kurban dihadiri Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing, Wakapolresta Sidoarjo AKBP Deny Agung Andriana, pejabat utama Polresta Sidoarjo, kapolsek jajaran serta perwakilan penerima hewan kurban.

Idul Adha 2024, Polri mengangkat tema meningkatkan kepatuhan dan semangat pengabdian Polri guna mewujudkan kamtibmas menuju Indonesia Maju. Sehingga melalui ibadah kurban, diharapkan menjadi semangat anggota Polri untuk melayani masyarakat secara tulus dan ikhlas, untuk terciptanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

ADVERTISEMENT

RILISPERS.COM

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing Selanjutnya untuk penyaluran ada beberapa hewan kurban yang diserahkan ke lembaga atau organisasi Islam, pondok pesantren, yayasan yatim piatu, serikat pekerja, perwakilan mahasiswa Sidoarjo, awak media dan daging kurban dibagikan kepada masyarakat yang berhak.

“Momentum Idul Adha semoga menjadi penyemangat pihaknya untuk selalu peduli sesama, rela berkorban guna memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat serta semakin mendekatkan Polri dengan masyarakat,” ujarnya. (Andy Setiawan)***

Berita Terkait

Talud Objek Wisata Telaga Sarangan Longsor, BPBD Evakuasi Tiga Korban
Kabupaten Sidoarjo Kehilangan Dua Praja IPDN Terbaik dalam Musibah Kecelakaan
Keberatan Warga Mutiara Regency Sah Dikabulkan Berdasarkan UU Administrasi Pemerintahan
BRIDA Jatim Teliti Kawuk Raja, Durian Unggulan Desa Segulung Madiun
Hajatan 167 Harjasda 2026 Siap Guncang Sidoarjo, Hadirkan 45 Kegiatan Spektakuler
Pemkab Sidoarjo Salurkan Bantuan Rehabilitasi RTLH di Kecamatan Krian
DINAS Laporkan Dugaan Korupsi Proyek Pipa JDU Perumda Delta Tirta Sidoarjo
2.000 Pelari Taklukkan Lintasan 55 Km di Lelono by Mantra Batu

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 18:25 WIB

Talud Objek Wisata Telaga Sarangan Longsor, BPBD Evakuasi Tiga Korban

Sabtu, 17 Januari 2026 - 10:37 WIB

Kabupaten Sidoarjo Kehilangan Dua Praja IPDN Terbaik dalam Musibah Kecelakaan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:35 WIB

Keberatan Warga Mutiara Regency Sah Dikabulkan Berdasarkan UU Administrasi Pemerintahan

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:25 WIB

BRIDA Jatim Teliti Kawuk Raja, Durian Unggulan Desa Segulung Madiun

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:15 WIB

Hajatan 167 Harjasda 2026 Siap Guncang Sidoarjo, Hadirkan 45 Kegiatan Spektakuler

Berita Terbaru