Prabowo Subianto Sebut Pertahanan Suatu Negara Tercermin dari Prestasi Olahraga Pemuda – Pemudinya

Avatar photo

- Pewarta

Minggu, 10 September 2023 - 22:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto diacara Puncak Hari Olah Raga Nasional (HAORNAS) XL Tahun 2023 di GOR Velodrome Rawamangun, Jakarta. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto diacara Puncak Hari Olah Raga Nasional (HAORNAS) XL Tahun 2023 di GOR Velodrome Rawamangun, Jakarta. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

JATIMRAYA.COM – Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto meminta pembinaan olahraga di Indonesia harus terus didukung bersama dan harus dibawa ke arah yang lebih tinggi.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Karena menurutnya olahraga memiliki hubungannya dengan pertahanan yang kuat dari suatu negara.

“Setiap upaya untuk membina olahraga harus kita dukung bersama,” kata Prabowo Subianto.

Prabowo Subianto menyampaikan hal itu saat membuka acara Puncak Hari Olahraga Nasional (Haornas) XL Tahun 2023 di GOR Velodrome Rawamangun, Jakarta, Sabtu, 9 September 2023.

“Tidak ada bangsa yang berhasil tanpa rakyatnya yang kuat karena itu semua stakeholder di bidang olahraga memiliki peran yang sangat penting.”

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Prabowo Subianto Sebut Olahraga Berpotensi Dongkrak Entertainment dan Pariwisata, Perkuat Ekonomi

“Dan perlu diketahui pertahanan suatu negara akan tercermin dari prestasi olahraga pemuda pemudinya,” lanjut Prabowo Subianto .

Prabowo Subianto melanjutkan bahwa dalam pelajaran sejarah peradaban manusia juga tercatat bahwa bangsa harus yang punya semangat juang yang tinggi.

Hanya bangsa yang punya semangat juang yang tinggi yang bisa bangkit menjadi bangsa yang kuat bangsa yang makmur.

“Dalam jiwa yang sehat terdapat badan yang sehat, sebaliknya dalam badan yang sehat terdapat jiwa yang sehat.”

“Kalau pemuda-pemudi suatu bangsa kuat fisiknya jiwanya kuat negara tersebut akan berhasil dan makmur,” kata Prabowo Subianto.***

Berita Terkait

Sejak Erick Thohir Ketua Umum PSSI, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Menanjak, dari 152 Menjadi 125
Bakal Lebih Seru, Putaran Final Four Seri Kedua Penentuan Lolos ke Grand Final
Perkembangan Padel Meningkat Pesat, PBPI Gelar Road to PON XXI Aceh-Sumut
LavAni Raih Nilai Sempurna Usai Hajar Bhayangkara Presisi 3-0 Pada Final Four Seri Pertama
Pembalap MTB Jatim Juara Umum Kejurnas 2024
Mahasiswa Ubaya Mewakili Timor Leste Gondol Dua Medali Perunggu
Hajar Malaysia 4-1 di Final, Futsal Indonesia Juara ASEAN University Games 2024
Songsong PON Aceh-Sumut, Kodrat Jatim Gelar Uji Coba Lawan Jateng
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 11:00 WIB

Proses Menuju Kesempurnaan dalam Secangkir Kopi 

Sabtu, 8 Februari 2025 - 07:00 WIB

Perjalanan Pola Konsumsi Kopi di Indonesia

Jumat, 7 Februari 2025 - 09:43 WIB

Iri Hati (HASAD) yang Diperbolehkan

Selasa, 4 Februari 2025 - 15:57 WIB

Jannatul Baqi, Makam Fenomenal Sayyidah Siti Aisyah dan Ustman bin Affan di Madinah Menggusur Hotel

Minggu, 2 Februari 2025 - 07:34 WIB

Lika-liku Memburu Tiket Taman Surga di Masjid Nabawi Madinah Al Munawwarah

Sabtu, 1 Februari 2025 - 10:26 WIB

Serunya Sebuah Rasa

Jumat, 31 Januari 2025 - 05:51 WIB

Iri Hati dan Dengki (Hasad) Dalam Islam

Sabtu, 25 Januari 2025 - 08:00 WIB

Aroma yang Mendamaikan

Berita Terbaru

Lifestyle

Proses Menuju Kesempurnaan dalam Secangkir Kopi 

Sabtu, 15 Feb 2025 - 11:00 WIB