Madura, Pasuruan dan Lumajang Rawan Konflik, Kapolda Siapkan 155.337 Personil Di Pilkada Serentak Jatim

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 14 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jatim Irjen Pol Imam Sugianto Saat Konferensi Pers Usai Gelar Apel Pasukan Operasi Mantap Praja Semeru 2024, di Pelabuhan Taddhan Kecamatan Camplong Kabupaten Sampang-Madura, Rabu (14/08/2024).

Jatimraya.com, Sampang _ Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di Jawa Timur, yaitu Pemilihan Bupati atau Walikota Kota dan Pemilihan Gubernur Jatim, Polisi Daerah (Polda) Jawa Timur telah menyiapkan ribuan personil Pengamanan.

Bahkan Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol. Imam Sugianto mencatat 6 Kabupaten, dari 9 Kota dan 29 Kabupaten yang ada di Jawa Timur, sebagai rawan konflik di Pilkada, wajib ada pengamanan lebih dibandingkan kabupaten/kota lainnya di Jawa Timur.

6 Kabupaten Kota dimaksud adalah 4 Kabupaten di Madura, Bangkalan, Sampang, Pamekasan dan Sumenep serta Lumajang dan Pasuruan.
Bahkan secara teknis pengamanan sistem 2-1-2 yang dimaksud 2 TNI dan 2 Polri setiap 1 TPS, jelasnya.

ADVERTISEMENT

RILISPERS.COM

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menariknya, dari 6 Kabupaten rawan dimaksud, Kabupaten Sampang menjadi perhatian utama, karena dianggap paling sering terjadi konflik dan sulit di prediksi.

Menurutnya, Kabupaten Sampang menjadi perhatian utama, khususnya karena juga jadi barometer nasional dengan pengalaman Pemilu sebelum-sebelumnya yang sulit diprediksi dan sering terjadi konflik.

Untuk jumlah pasukan pengamanan Pilkada serentak pada November tahun 2024 yang akan datang, Kapolda Jatim Imam Sugianto mengatakan telah siap menerjunkan sebanyak 155.337 personil, anggota pasukan dari TNI dan Polri, dan ditambah Satpol-PP setiap daerah.

“Untuk pengamanan, kita siapkan 155.337 pasukan, dengan sistem 2-1-2 untuk 6 Kabupaten Paling rawan”, ungkap Kapolda Jatim, Irjen Pol Imam Sugiarto usai menghadiri Sispamkota di Pelabuhan Taddan, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, Rabu (14/8/2024).

Sebanyak 155.337 Pasukan TNI-Polri, Saat Mengikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja Semeru 2024, di Pelabuhan Taddhan Kecamatan Camplong Kabupaten Sampang-Madura, Rabu (14/08/2024).

Dengan selesainya Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja Semeru 2024 ini, diharapkan adanya komitmen bersama yang sinergis menjaga pelaksanaan Pilkada serentak di Jatim berlangsung aman, damai dan kondusif, pungkas Imam. (Man)

Berita Terkait

Kabupaten Sidoarjo Kehilangan Dua Praja IPDN Terbaik dalam Musibah Kecelakaan
Keberatan Warga Mutiara Regency Sah Dikabulkan Berdasarkan UU Administrasi Pemerintahan
BRIDA Jatim Teliti Kawuk Raja, Durian Unggulan Desa Segulung Madiun
Hajatan 167 Harjasda 2026 Siap Guncang Sidoarjo, Hadirkan 45 Kegiatan Spektakuler
Pemkab Sidoarjo Salurkan Bantuan Rehabilitasi RTLH di Kecamatan Krian
DINAS Laporkan Dugaan Korupsi Proyek Pipa JDU Perumda Delta Tirta Sidoarjo
2.000 Pelari Taklukkan Lintasan 55 Km di Lelono by Mantra Batu
Terus Berinovasi Layani Masyarakat, Polresta Sidoarjo Tembus Finalis Top Inovasi KIPP 2025

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 10:37 WIB

Kabupaten Sidoarjo Kehilangan Dua Praja IPDN Terbaik dalam Musibah Kecelakaan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:35 WIB

Keberatan Warga Mutiara Regency Sah Dikabulkan Berdasarkan UU Administrasi Pemerintahan

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:25 WIB

BRIDA Jatim Teliti Kawuk Raja, Durian Unggulan Desa Segulung Madiun

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:15 WIB

Hajatan 167 Harjasda 2026 Siap Guncang Sidoarjo, Hadirkan 45 Kegiatan Spektakuler

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:05 WIB

Pemkab Sidoarjo Salurkan Bantuan Rehabilitasi RTLH di Kecamatan Krian

Berita Terbaru